• DPT Aceh Ditetapkan, 3.434.722 orang

    Banda Aceh – Sebanyak 3.434.722 pemilih di Aceh telah ditetapkan sebagai pemilih tetap pada Pilkada Aceh 2017. Penetepan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Provinsi Aceh tersebut berlangsung di Hotel Hermes Palace pada Kamis siang, 8 Desember 2016. Di seluruh Aceh, terdapat total 289 kecamatan dan 6.477 gampong dari 23 kabupaten/kota di Aceh. Jumlah pemilih laki-laki adalah …

    More
  • Biro Hukum KPU RI Gelar Rapat dengan KIP Aceh

    Banda Aceh – Kepala Biro Hukum KPU RI, Nur Syarifah  melakukan kunjungan kerja ke Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Kamis 8 Desember 2016. Dalam kunjungannya, Nur juga menggelar rapat untuk mengetahui perkembangan pelaksanaan Pilkada Aceh 2017. Rapat dipimpin oleh Sekretaris KIP Aceh Darmansyah dan Komisioner KIP Aceh Junaidi. Sejumlah pegawai sekretariat hadir dalam rapat tersebut. …

    More
  • Besok, KIP Aceh Pleno DPT

    Banda Aceh – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh akan menyelenggarakan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) pada Kamis, 8 Desember 2016 di Hotel Hermes Palace, Banda Aceh. Komisioner Bidang Umum, Rumah Tangga dan Organisasi KIP Aceh, Fauziah mengatakan, pihaknya sudah mengundang KIP kabupaten/kota telah di Aceh, Panwaslih Aceh, dan tim dari enam pasang kandidat …

    More
  • PENGUMUMAN Nomor : 25/KIP-Aceh/XII/2016 TENTANG PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM DEBAT TERBUKA PASANGAN CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR ACEH TAHUN 2017

    PENGUMUMAN Nomor : 25/KIP-Aceh/XII/2016 TENTANG PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM DEBAT TERBUKA PASANGAN CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR ACEH TAHUN 2017 [gview file=”http://kip.acehprov.go.id/wp-content/uploads/2016/12/PENGUMUMAN-MASUKAN-MASYARAKAT-DEBAT-KANDIDAT.pdf”]

    More
  • Mahasiswa Gelar Simulasi Pemilihan untuk Pemula

    Banda Aceh – Fakultas Hukum Unsyiah bekerja sama dengan Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menyelenggarakan simulasi pemilihan bagi pemilih pemula di fakultas tersebut pada Selasa, 6 Desember 2016. Terdapat tiga pembicara dalam kegiatan tersebut, yaitu dosen Fakultas Hukum Unsyiah, Zainal Abidin dan Ria Fitri, serta Komisioner KIP Aceh, Hendra Fauzi. Komisioner Bidang Sosialisasi Pendidikan Pemilihan …

    More