• Timses Janji, Tertibkan Sendiri Alat Kampanye

    Banda Aceh – Tim sukses (timses) pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh menyepakati untuk menertibkan sendiri alat peraga kampanye yang dipasang pada tempat-tempat yang dilarang undang-undang, seperti di jalan protokol, pohon, dan tiang listrik. Kesepakatan itu diperoleh pada pertemuan antara Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh, dan timses enam pasang …

    More
  • Ikut Konsolidasi Nasional, KIP Aceh Giatkan Partisipasi Pemilih

    Labuan Bajo – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh akan melakukan sejumlah strategi untuk menggiatkan partisipasi pemilih. Hal itu sesuai amant KPU RI dalam Konsolidasi Nasional Program Partisipasi Masyarakat yang diikuti oleh 34 Provinsi di Labuhan Bajo, Nusa Tenggara Timur, Rabu 30 November 2016. Komisioner KIP Aceh, Hendra Fauzi yang mengikuti agenda tersebut mengatakan, strategi yang …

    More
  • KIP Aceh Gelar Rapat Pelaporan Dana Kampanye

    Banda Aceh – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh bersama enam tim kampanye pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh menggelar pertemuan tentang persiapan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) pada Kamis 1 Desember 2016 di Aula KIP Aceh. Pertemuan tersebut dimulai sekira pukul 10.00 WIB. Kegiatan tentang persiapan LPSDK dihelat karena batas waktu penyerahan LPSDK …

    More
  • Perekaman Data Pemilih di LP akan Dilakukan

    Banda Aceh – Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh, Ridwan Hadi menyebutkan, dari data pihaknya, ada sebanyak 3.003 penghuni Lembaga Permasyarakatan (LP) di Aceh yang mempunyai hak pilih pada Pilkada Aceh 2017 mendatang. Ia berharap, penghuni di LP juga bisa menggunakan hak konstitusinya untuk memilih pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh pada 15 Februari …

    More
  • Dinas Sosial Ikut Sosialisasi Pilkada untuk Disabilitas

    Banda Aceh – Dinas Sosial Aceh menggelar seminar bertajuk “Membangun Masyarakat Inklusif Adil Berkesinambungan bagi Penyandang Disabilitas untuk Indonesia yang Lebih Baik.” Acara digelar di SMK 1 Banda Aceh, Selasa 29 November 2016. Seminar diikuti oleh beberapa organisasi penyandang disabilitas dan guru di Banda Aceh. Pemateri yang hadir dari Kanwil Kementerian Hukum dan HAM, Dinas …

    More